Majelis Ta'lim Permata - Tarhib Ramadhan
Televisinet
Liputan kali ini tentang Majelis Ta'lim Permata yang mengadakan Tarhib Ramadhan dilokasi GBA, dan D'Amerta Resdence. Acara ini dimeriahkan dengan beberapa perlombaan seperti Sepeda Hias, Jalan Santai, Mewarnai, Manggambar, Cerdas Cermat Ibu-ibu, dan juga ada pemberian santunan kepada anak-anak kurang mampu serta digelarnya bazar murah.
Wawancara :
Hj. Arum Manggarsari - ketua pelaksana
Hj. Suwanti - ketua permata
Lokasi :
Mesjid As-sunnah - GBA
Mesjid Al Asri - GBA
Mesjid Baiturrahman - GBA Barat
Club House D'Amerta Residence